The Little Giant Book of Jokes

Judul Buku : The Little Giant Book of Jokes

Penulis : Joseph Rosenbloom

Penerbit : Goodwill Publishing House, India

Bertahun-tahun yang lalu aku membeli buku ini di Gramedia. Aku memutuskan membeli buku ini dulu karena harganya murah, sekitar Rp 15500 😉 Buku import pula, hehe… Dulu aku ingin membiasakan diri membaca tulisan ringan berbahasa Inggris. Selain buku ini ada juga pernah membeli beberapa novel namun kuhadiahkan saja kepada orang lain, karena ternyata cukup puyeng juga mbacanya, hehe… 🙂 Continue reading